Pada Tahun Pelajaran 2015/ 2016, SMA Negeri 1 Kedungreja menetapkan tujuan sekolah untuk 4 (empat) tahun kedepan, yaitu :
- Memberi arahan dan landasan kerja semua personal sekolah.
- Memberi dorongan kepada semua warga sekolah untuk pelaksanaan kerja yang lebih baik dalam rangka peningkatan profesionalisme.
- Menunjang Kurikulum Tingkat satuan Poendidikan (KTSP) untuk mencapai tujuan pendidikan nasional, khususnya tujuan SMA.
- Menetapkan kegiatan – kegiatan yang paling relevan dengan tujuan yang ditetapkan.
- Menjadi tolak ukur keberhasilan pelaksanaan program